Cara Mengatasi Seng Berkarat dan Berlubang dengan UVCOOL

Apabila Pabrik atau rumah anda menggunakan seng atau Galvalume yang sudah berkarat, bahkan sudah berlubang dan bocor. Mau diganti biaya mahal, UVCOOL menyediakan solusinya:


Cara Mengatasi Seng atau Galvalume yang berkarat dan bocor:
    1. Untuk Seng Berkarat, Galvalume Berkarat dan Tangki BBM Berkarat (Mulai Berkarat sampai 40% berkarat)
    Lapisan1 dan ke 2 pakai UVCOOL ZINC COAT Solvent Base (2 kali pengecatan)
    lapis ke 3 UVCOOL TOP COAT Solvent Base sebagai coating spotless (Tidak Mudah Kotor) (1 kali pengecatan)


    2. Untuk Seng Berkarat, Galvalume Berkarat dan Tangki BBM Berkarat (100% Berkarat) maka pelapisan dilakukan 4 lapis
    Lapis 1 dan 2 dengan UVCOOL Zinc Coat I Solvent Base
    Lapis 3 dengan UVCOOL Top Coat Solvent Base
    Lapis 4 dengan UVCOOL Top Coat Water Base

    Khusus untuk seng berkarat dan berlubang, sebisa mungkin karat dibersihkan dengan sikat kawat, maka pada lubang ditutup menggunakan kain berpori kasar (kain spanduk) dan di cat menggunakan UVCOOL ZINC COAT Solvent Base 2 lapis, lapis ke 3 menggunakan UVCOOL TOP COAT Solvent Base dan terakhir UVCOOL Top Coat Water Base.


    CARA KEDUA MENGATASI ATAP SENG, GALVALUME BERKARAT:
    1. Seng di cat dengan UVCOOL METAL COAT warna hitam 2 kali





    2. Untuk mendapatkan peredam panas, Seng tadi di cat dengan UVCOOL TOP COAT 2 kali.






    Keuntungan Menggunakan UVCOOL:

    1. Lebih murah dan mudah daripada mengganti atap yang berkarat dan berlubang.
    2. Pabrik lebih dingin (sejuk) karena bersuhu ruang, jika lebih Optimal maka dinding pabrik yang terpapar matahari juga di cat UVCOOL menggunakan UVCOOL ZINC COAT Water Base dan UVCOOL TOP COAT Water Base.
    3. Pabrik sudah tidak bocor lagi dan suhu denting ketika hujan bisa berkurang sampai 75%
    4. Atap dijamin tidak berkarat lebih dari 7 tahun, dan sangat mudah pemeliharaannya.

    Diberdayakan oleh Blogger.